Menteri Koperasi dan UKM, AAGN Puspayoga (tengah), didampingi para deputi di lingkungan Kementerian Koperasi dan UKM saat jumpa pers awal tahun terkait capaian kinerja 2017 dan rencana kerja 2018 Kementerian Koperasi dan UKM, di Jakarta, akhir pekan lalu. Dalam kesempatan tersebut, Puspayoga menyatakan rasio wirausaha di Tanah Air sudah tembus 3,1 persen, dan PDB koperasi mencapai 4,48 persen.

Baca Juga: