Kerajinan dari Ban Bekas 23 Agustus 2022, 00:00 WIB Waktu Baca 1 menit Foto: ANTARA/Fauzan Pengrajin menyelesaikan pembuatan kerajinan berbahan dasar ban bekas di Karawaci, Kota Tangerang, Banten, Senin (22/8). Pemanfaatan ban bekas menjadi kerajinan seperti bangku, meja, vas bunga, dan tempat sampah tersebut dijual dari harga Rp35 ribu hingga 7 juta rupiah tergantung ukuran dan tingkat kesulitannya. Baca Juga: » PertaLife Insurance Bersiap Hadapi Era Baru Industri Asuransi di 2025 » Mendikdasmen Akan Gandeng Kemendes PDT Jalankan Wajib Belajar 13 Tahun Redaktur: Aloysius Widiyatmaka Penulis: Antara #Kerajinan tangan #kota tangerang