Foto: ANTARA/HENDRA NURDIYANSYAH
Petani memetik cabai di area persawahan Kretek, Bantul, DI Yogyakarta, Selasa (25/10). Hujan deras yang mengguyur beberapa pekan terakhir mengakibatkan puluhan hektar area persawahan cabai di kawasan selatan Bantul terendam banjir dan gagal panen.